PENGARUH MEDIA BIG BOOK TERHADAP KETERAMPILAN LITERASI PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS II SD

Kotimah, Khusnul and Wibowo, Satrio and Maqfiro, Mochammad Ludfy Hadis (2024) PENGARUH MEDIA BIG BOOK TERHADAP KETERAMPILAN LITERASI PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS II SD. JIKAP PGSD: Jurnal Ilmiah Ilmu Kependidikan, 8 (1). ISSN 2597-4440

[img] Text
1986206023-Artikel.pdf

Download (302kB)

Abstract

kuranganya pemahaman siswa saat pembelajaran terhadap keterampilan literasi terutama membaca dan menulis. Hal ini membuat peneliti sangat yakin dalam meneliti permasalahan ini dengan berbantuan media big book. Dalam penelitian yang dilaksanakan mengenakan eksperimen kuantitatif dengan desain Nonequivalent Control Grup yang bertujuan guna melihat terdapat ataupun tidaknya pengaruh media big book pada keterampilan literasi terhadap pembelajaran Bahasa Indonesia kelas II SD. Pengumpulan data diambil menggunakan soal pretest, posttest, dan angket, serta analisis regresi linier sederhana yang dilaksanakan untuk mengatur hipotesis. Berdasarkan hasail yang didapati, keterampilan literasi berbantu media big book pada kelas eksperimen mendapat nilai posttest 89,33%, dan pada kelas kontrol tidak dengan berbantuan media big book mendapat nilai posttest 59,33%. Hasil inferensi uji t menunjukkan bahwa uji t 3,356>t tabel 2,100 beserta 0,00<0,05 berarti H0 ditolak. Dengan hasil perolehan angket respon siswa mendapat hasil 81%. Berdasarkan hasil dalam penelitian ini dapat disimpulkan adanya pengaruh pemakaian media big book pada keterampilan literasi terhadap pembelajaran Bahasa Indonesia kelas II SD dan terdapat respon pada pembelajaran menggunakan media big book terhadap keterampilan literasi pada pembelajaran Bahasa Indonesia kelas II SD.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Media pembelajaran, Media big book, Keterampilan literasi
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Umi Nur Hastuti
Date Deposited: 10 Jul 2024 07:00
Last Modified: 10 Jul 2024 07:00
URI: http://repository.universitaspgridelta.ac.id/id/eprint/2037

Actions (login required)

View Item View Item