Pengaruh Media Gambar Berseri Terhadap Minat Membaca Siswa Kelas I Sekolah Dasar

Rifqiani, Nanda Arina and Andjariani, Endang Wahju and Dewi, Galuh Kartika (2024) Pengaruh Media Gambar Berseri Terhadap Minat Membaca Siswa Kelas I Sekolah Dasar. JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan), 7 (1). ISSN 2614-8854

[img] Text
1886206040-Artikel.pdf

Download (311kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pengaruh media gambar berseri terhadap minat membaca dan respon siswa setelah menggunakan media tersebut. Populasi yang diteliti adalah kelas I A dan B di Sekolah Dasar Ma'arif Pagerwojo Sidoarjo. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan media gambar berseri sebagai variabel independen dan minat membaca sebagai variabel dependen. Instrumen yang digunakan adalah lembar tes dan lembar angket respon siswa. Data dianalisis menggunakan perangkat lunak SPSS versi 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1. Hasil belajar siswa yang menggunakan media gambar berseri (kelas eksperimen) di kelas I A termasuk dalam kategori baik. 2. Hasil belajar siswa kelas I B yang tidak menggunakan media gambar berseri (kelas kontrol) juga termasuk dalam kategori baik. 3. Berdasarkan analisis inferensial dan uji hipotesis, ditemukan bahwa nilai F tabel dan nilai signifikansi lebih besar dari taraf signifikansi (0,646 > 0,05).

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Gambar Berseri; Media Gambar; Media Pembelajaran; Minat Membaca
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Umi Nur Hastuti
Date Deposited: 15 Jul 2024 06:46
Last Modified: 15 Jul 2024 06:46
URI: http://repository.universitaspgridelta.ac.id/id/eprint/2046

Actions (login required)

View Item View Item