SEJARAH FKUB DALAM PENGEMBANGAN PENDIDIKAN KARAKTER UMAT BERAGAMA DI SIDOARJO

Kamaliah, Nailah and Fitriany, Aulia and Mubarok, M. Khusni and Widodo, J. Priyanto (2024) SEJARAH FKUB DALAM PENGEMBANGAN PENDIDIKAN KARAKTER UMAT BERAGAMA DI SIDOARJO. ENTITA: JURNAL PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL & ILMU-ILMU SOSIAL PROGRAM STUDI TADRIS IPS FAKULTAS TARBIYAH, IAIN MADURA, 6 (2). ISSN 2716-1226

[img] Text
2087201040-Artikel.pdf

Download (350kB)

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan dalam menjelaskan Bagaimana sejarah berdirinya Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB), bagaimana pengembangan pendidikan karakter dan apa saja peran yang dilakukan oleh FKUB. Penggunaan metode historis dengan pendekatan studi kasus, termasuk mengumpulkan informasi melalui wawancara, dokumen arsip, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menyatakan bahwa FKUB Kabupaten Sidoarjo berfungsi sebagai forum rutin bagi pemuka agama dan tokoh masyarakat untuk memperkuat hubungan antar umat beragama. Pemerintah mendirikan FKUB untuk menjaga kerukunan antar umat beragama dan memastikan masyarakat harmonis, sesuai PBM No. 9 dan 8 Tahun 2006. Dalam Pembinaan Pendidikan Karakter penting juga untuk menanamkan nilai-nilai positif seperti integritas, kerja sama, dan tanggung jawab . FKUB juga memiliki peran signifikan dalam membentuk pandangan masyarakat yang positif dan sehat, menanggapi isu�isu menyesatkan, menampung aspirasi organisasi keagamaan dan memberikan saran terkait pembangunan rumah ibadah. Data menunjukkan bahwa kenaikan presentase jumlah Masjid di Sidoarjo dari tahun 2021 ke tahun 2022 adalah sekitar 4,47%.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Sejarah, pendidikan karakter dan FKUB.
Subjects: D History General and Old World > D History (General) > D204 Modern History
Divisions: Pendidikan Sejarah
Depositing User: Umi Nur Hastuti
Date Deposited: 06 Feb 2025 06:53
Last Modified: 06 Feb 2025 06:53
URI: https://repository.universitaspgridelta.ac.id/id/eprint/2173

Actions (login required)

View Item View Item